JEJAK MALAM

By menuruthclara.blogspot.com - September 28, 2014

Tak ada jangkrik
Tak ada dingin malam yang alami
Tak ada suara hembusan nyenyaknya tidur
Tak ada langkah kaki yang berbunyi
Tak suara yang berkata-kata

Sunyi senyap membuat suasana mencekam
Kesepian itu menjadi bahan utama inspirasinya berkeliaran
Malam adalah giliran ribuan kata tak terlihat bergentayangan
Mengalahkan mahluk halus yang tak kelihatan bayangannya

Tangannya bergerak aktif di sepanjang 26 huruf
Tertera dengan apik berbaris
Huruf-huruf sederhana membentuk prosa,sajak,cerita,kiasan
Apa sajalah yang intinya meninggalkan jejak dalam malam
Membentuk kepuasan sendiri dalam batin

  • Share:

You Might Also Like

0 komentar